Harga Kontraktor Jasa Bangun Dan Renovasi Rumah 2023

"Let's build your own Dreams Together"

Harga Kontraktor Jasa Bangun Dan Renovasi Rumah 2023

Jasa Bangun Rumah

Membangun rumah anda adalah kepuasan tersendiri bagi kami. Cahaya Kolosal Abadi sebagai penyedia jasa bangun rumah selalu memberikan solusi yang inovatif untuk mewujudkan rumah impian anda. Banyak jasa bangun rumah yang menawarkan produk serta layanan terbaiknya. Akan tetapi untuk mendapatkan jasa bangun rumah yang sesuai keinginan kita nampaknya agak sulit. Disinilah kami hadir sebagai jasa bangun baru rumah tinggal atau rumah kos yang akan membantu mewujudkan impian anda, membangun rumah impian bersama Cahaya Kolosal Abadi.

Kami senantiasa berusaha memahami keinginan klien, yaitu dengan mewujudkan keinginan mereka kedalam suatu karya nyata sebuah bangunan impian mereka. Sehingga mereka merasa puas dan hal tersebut menjadikan kami sebagai jasa bangun rumah yang dapat dipercaya. Kami akan membantu anda dalam proses pembangunan rumah mulai dari proses desain sampai perencanaan, serta mengawalnya sampai bangunan jadi.

Jasa Bangun Rumah yang murah dan terpercaya yang mengutamakan kejujuran dan transparan dalam bekerja. Profesional dalam bekerja dengan dibantu puluhan tenaga ahli yang sudah membangun ratusan bangunan atau rumah tinggal.

Jasa Renovasi Rumah

Cahaya Kolosal Abadi menangani pekerjaan renovasi bangunan indoor maupun outdoor antara lain bangunan Atap, Carport, Dapur, Kamar, Kolam, Plafon, Sanitair, Pintu Gerbang, Ruang Tamu, Pagar halaman, Taman, dan lainnya. Kami juga dapat membantu Anda untuk melakukan renovasi rumah bersama mitra terpilih dengan harga terbaik dan terpercaya. Jenis pekerjaan renovasi meliputi penggantian komponen rumah yang lama dengan yang baru maupun perubahan bentuk dan fungsi bangunan rumah.

Renovasi rumah merupakan salah satu cara merubah rumah agar terlihat lebih fresh. Renovasi yang dilakukan bisa dengan cara merubah bentuk muka bangunan atau bisa dengan merubah bentuk secara keseluruhan atau total. Renovasi menjadi alternatif merubah rumah akan tetapi dengan budget yang terjangkau. Kecuali renovasi total, karena renovasi total sama seperti kita membangun rumah baru.

Disini Cahaya Kolosal Abadi hadir sebagai jasa renovasi rumah yang akan membantu merenovasi rumah anda menjadi lebih fresh dan menarik. Kami siap merubah rumah anda menjadi lebih cantik dan indah yang sesuai dengan keinginan anda. Yang semua itu dikemas dalam layanan jasa renovasi rumah yang terencana.

Dengan didukung oleh arsitek profesional serta tenaga kerja yang handal, kami siap membantu mewujudkan impian anda, membangun rumah idaman bersama kami. Dengan pelayanan terbaik, kami selalu menjaga mutu dan kualitas untuk memberikan kepuasan klien kami. Bagi kami kepuasan seorang klien menjadi motivasi kami untuk terus berkarya dengan karya-karya yang lebih baik lagi.

JASA BANGUN DAN RENOVASI RUMAH

WEBSITE MARKETING CAHAYA KOLOSAL ABADI
Hubungi Kami Sekarang!
​Buktikan Sendiri!

​Harga bangun rumah murah dengan Rp 3.000.000,- per m²

Pondasi: Batu kali, Foot plat
Struktur: Beton bertulang
Lantai ruang utama: Homogenoustile 60×60 Ex Sandimas
Lantai kamar mandi: Keramik Ex Asia/KIA Tile 40×40 cm
Dinding kamar mandi: Keramik Ex Platinum/Milan 25×40 cm full wall
Dinding: Bata Ringan (Heble T=10cm). Finishing Plester dan Acian Instant
Kusen, Panel Pintu, dan Jendela: Kayu Panel Meranti Oven Finish Melamik
Daun pintu utama: Kayu Panel Kamper Oven Finish Melamik
Jendela: Aluminium Ex Alexindo 3 Inch + Kaca 5mm
Cat dinding dan plafond: Ex Jotun/Catylac
Cat dinding luar: Ex Dulux Weathershield
Pemipaan: PVC SNI
Toren air: 550 Liter Ex Pinguin
Sanitary: Ex American Standard
Plafond: Gypsum Board 9mm + Rangka Hollow
Listrik: Kable Standar SNI dan Armatur Panasonic
Railing: –
Rangka atap: Baja Ringan Atap Ringan SNI
Penutup atap: Genteng Beton Flat SNI

Harga bangun rumah murah dengan Rp 3.500.000,- per m²

Pondasi: Batu kali, Foot plat
Struktur: Beton bertulang besi
Lantai ruang utama: Homogenoustile 60×60 Ex Sandimas
Lantai kamar mandi: Keramik Ex Asia/KIA Tile 40×40 cm
Dinding kamar mandi: Keramik Ex Platinum/Milan 25×40 cm full wall
Dinding: Bata Ringan (Heble T=10cm). Finishing Plester dan Acian Instant
Kusen, panel pintu, dan jendela: Kayu Panel Kamper Oven Finish Melamik
Daun pintu utama: Kayu Panel Kamper Oven Finish Melamik
Jendela: Aluminium Ex Alexindo 3 Inch + Kaca 5mm
Cat dinding dan plafond: Ex Catylac
Cat dinding luar: Ex Dulux Weathershield
Pemipaan: PVC SNI
Toren air: 550 Liter Ex Pinguin
Sanitary: Ex Toto
Plafond: Gypsum Board 9mm + Rangka Hollow
Listrik: Kable Standar SNI dan Armatur Panasonic
Railing: Besi Hollow Galvanis Finish Ducco
Rangka atap: Baja Ringan Atap Ringan SNI
Penutup atap: Genteng Beton Flat SNI

Harga bangun rumah murah dengan Rp 4.000.000,- per m²

Pondasi: Batu kali, Foot plat
Struktur: Beton bertulang besi
Lantai ruang utama: Homogenoustile 80×80 Ex Sandimas
Lantai kamar mandi: Homogenoustile 60×60 Ex Sandimas
Dinding kamar mandi:Homogenoustile 60x60cm Ex Sandimas
Dinding: Bata Ringan(Heble T=10cm). Finishing Plester dan Acian Instant
Kusen, panel pintu, dan jendela: Kayu Panel Kamper Oven Finish Melamik
Daun pintu utama: Kayu Panel Kamper Oven Finish Melamik
Jendela: Aluminium Ex Alexindo 3 Inch + Kaca 5mm
Cat dinding dan plafond: Ex Dulux Easy Clean
Cat dinding luar: Ex Dulux Weathershield Powerflex
Pemipaan: PVC SNI
Toren air: 1000 liter
Sanitary: Ex Toto
Plafond: Rangka Hollow Gypsum jaya Board (drop ceilling)
Listrik: Kable Standar SNI dan Armatur Panasonic
Railing: Besi Hollow Galvanis Finish Ducco
Rangka atap: Baja Ringan Atap Ringan SNI
Penutup atap: Genteng Beton Flat SNI

Kini Saatnya Anda Membangun Rumah Impian Memiliki rumah yang bagus adalah keinginan setiap orang. Namun memiliki rumah yang benar-benar sesuai dengan keinginan tidak selalu dirasakan oleh setiap orang. Berbeda dengan membeli rumah cluster yang desain dan modelnya diseragamkan. Membangun rumah impian sesuai keinginan memerlukan perencanaan desain arsitektur, penyusunan rancangan anggaran biaya (RAB), sampai pemilihan bahan material dan tahap pambangunan. semua itu tentu sangat sulit untuk dilakukan sendiri tanpa bantuan tenaga ahli dan profesional. Bekerja sama dengan kontraktor jasa bangun rumah yang berpengalaman dan dapat memahami keinginan Anda adalah solusinya.

6 Alasan Mengapa harus merenovasi bersama CAHAYA KOLOSAL ABADI
  • PERUSAHAAN PROFESIONAL
  • TENAGA KERJA HANDAL
  • KONTRAK KERJA JELAS
  • BEKERJA TEPAT WAKTU
  • MATERIAL BERKUALITAS
  • HASIL MEMUASKAN

Tim Cahaya Kolosal Abadi dengan pengalaman lebih dari 7 tahun telah melayani dan membantu lebih dari 150 klien membangun rumah impian sesuai dengan keinginan mereka. Komitmen kami sebagai penyedia jasa bangun rumah adalah untuk menghadirkan senyum puas klien kami sebagai parameter keberhasilan kami membangun rumah impian bagi klien kami.

Hubungi nomer di bawah ini :

Ahmad : 082210863517

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *